STIKes Medistra Indonesia

e-Repository

HUBUNGAN POLA MAKAN DENGAN BERAT BADAN BALITA USIA 3 - 5 TAHUN DI SEKOLAH ALHUSNAH BEKASI TARUMAJAYA

Show simple item record

dc.contributor.author MUNAWAROH
dc.date.accessioned 2024-09-06T06:40:21Z
dc.date.available 2024-09-06T06:40:21Z
dc.date.issued 2024
dc.identifier.uri http://e-repository.stikesmedistra-indonesia.ac.id/xmlui/handle/123456789/2495
dc.description SKRIPSI S1 KEBIDANAN AJ en_US
dc.description.abstract Latar belakang: Permasalahan gizi pada balita usia 3-5 tahun masih menjadi trend di beberapa negara termasuk Indonesia. Hasil Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) 2022 yang dirilis Kementerian Kesehatan pada awal 2023 mengukur tiga status gizi lainnya, yakni balita wasting (penurunan berat badan), underweight (berat badan kurang), dan overweight (berat badan berlebih). Terjadi peningkatan anak balita dengan berat badan kurang atau dibawah rentang normal (underweight) sepanjang tiga tahun terakhir. Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui Hubungan Pola Makan Dengan Berat Badan Pada Balita Usia 3 - 5 Tahun di Sekolah Alhusnah Bekasi. Metode Penelitian : Penelitian ini merupakan studi analitik korelatif dengan desain studi cross sectional atau survei dengan tujuan untuk mengetahui hubungan dari variabel penelitian, melakukan pengamatan atau observasi dan pemantauan terhadap objek yang diteliti tetapi objek hanya diteliti satu kali. Hasil Penelitian : Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa balita dengan pola makan baik sebanyak 44 orang memiliki berat badan yang sesuai, sedangkan balita yang memiliki pola makan tidak baik sebanyak 13 orang memiliki berat badan tidak sesuai. Ada Hubungan Pola Makan Dengan Berat Badan Pada Anak Usia 3 - 5 Tahun di Sekolah Alhusnah Bekasi. Kesimpulan dan saran : Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat Hubungan Pola Makan Dengan Berat Badan Pada Balita Usia 3 - 5 Tahun di Sekolah Alhusnah Bekasi. Diharapkan diharapkan pada pihak puskesmas dan posyandu untuk mengadakan program-program yang dapat memperbaiki dan meningkatkan pola makan balita sehingga berat badan balita selalu sesuai dengan standard WHO. en_US
dc.publisher STIKes Medistra Indonesia en_US
dc.subject Pola Makan en_US
dc.subject Berat Badan en_US
dc.subject Balita en_US
dc.title HUBUNGAN POLA MAKAN DENGAN BERAT BADAN BALITA USIA 3 - 5 TAHUN DI SEKOLAH ALHUSNAH BEKASI TARUMAJAYA en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account