STIKes Medistra Indonesia

e-Repository

HUBUNGAN SOSIAL EKONOMI DENGAN KONDISI KESEHATAN RUMAH TANGGA PETANI DI KAMPUNG WARAKAS KABUPATEN KARAWANG 2023

Show simple item record

dc.contributor.author AFRIANSYAH, ANDRI
dc.date.accessioned 2024-07-04T04:18:07Z
dc.date.available 2024-07-04T04:18:07Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.uri http://e-repository.stikesmedistra-indonesia.ac.id/xmlui/handle/123456789/2189
dc.description SKRIPSI S1 KEPERAWATAN en_US
dc.description.abstract Latar Belakang: Petani sebagai pekerjaan yang berfokus pada pemanfaatan sumber daya hayati yang dilakukan manusia untuk menghasilkan bahan pangan, Sosial ekonomi dapat menjadi salah satu faktor yang berpengaruh secara signifikan terhadap kondisi kesehatan masyarakat Tujuan Peneliti : Untuk mengetahui hubungan sosial ekonomi dengan kondisi kesehatan rumah tangga petani di Kampung Warakas Kabupaten Karawang 2023 Metode Penelitian : Desain penelitian ini menggunakan observasional analitik dengan rancangan peneliti cross sectional study. Cross sectional study merupakan desain penelitian analitik yang bertujuan untuk mengetahui hubungan antar variabel dimana variabel independen dan variabel dependen diidentifikasi pada satu waktu, Sample yang di gunakan dalam penelitian ini sebanyak 78 responden Hasil Penelitian : Dari 78 petani terdapat petani yang memiliki sosial ekonomi tinggi dengan kondisi kesehatan baik sejumlah 24 (30,8%) dan terdapat sosial ekonomi tinggi dengan kondisi kesehatan kurang baik sejumlah 10 (12,8%). Sedangkan petani yang sosial ekonomi rendah dengan kondisi kesehatan baik sejumlah 16 ( 20,5%) dan petani dengan sosial ekonomi rendah dengan kondisi kesehatan kurang baik sejumlah 28 (35,9%). Analisa ini menggunakan uji Chi Square dengan SPSS ( statistical Product and Service ) versi 26 For Windows dengan sampel sebanyak 78 Petani Kampung Warakas Desa Kutaraharaja Kabupaten Karawang 2023, Berdasarkan analisa statistic dengan tingkat signifikan 95% atau nilai a 5% (0,05) diperoleh p value (0,003) <nilai a (0,05) sehingga dapat disimpulkan dari hasil tersebut H0 ditolak artinya ada hubungan sosial ekonomi dengan kondisi kesehatan rumah tangga petani di kampung warakas kabupaten karawang. Kesimpulan : Ada Hubungan Sosial Ekonomi Dengan Kondisi Kesehatan Rumah Tangga Petani Di Kampung Warakas Kabupaten Karawang. en_US
dc.publisher STIKes Medistra Indonesia en_US
dc.subject Sosial Ekonomi Dengan Kondisi Kesehatan en_US
dc.subject Rumah Tangga Petani Di Kampung Warakas Kabupaten Karawang en_US
dc.title HUBUNGAN SOSIAL EKONOMI DENGAN KONDISI KESEHATAN RUMAH TANGGA PETANI DI KAMPUNG WARAKAS KABUPATEN KARAWANG 2023 en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account